Jumat, 28 Januari 2011

Mobil Masa Depan

Minyak Bumi sekarang udah mulai menipis...kalau mau isi bensin premium udah habis..kadang terpikirkan oleh kita, ada gak ya mobil yang pakai baterai? atau yang di ces kayak mobil mainan?
Kenapa gak? Ayo kita tengok sedikit masa depan dengan menaiki LOLIGOtimeMachine
ZZzzzyyuuuuuttTTTT
THE TWIKE
Mobil listrik ini menggunakan pedal didalamnya. Jadi, pengemudi dan penumpang bekerjasama untuk menjalankan mobil cuaaangiih inii dan tentunya baterai menjadi terisi sehingga dapat memperluas jangkauan.


Commuter Cars The TWIKE
Kegunaanya sama seperti The Twike karna mereka kakak-adik. Hanya saya bedanya, mobil ini menggunakan baterai lithium ion.


ZAP
Bentuknya seperti bemo yah? Mobil ZAP ini sepertinya telah mendaftarkan dirinya sebagai sepeda motor untuk memotong peraturan keselamatan. Tapi, pemerintah mengatakan "itu bukan sepeda motor" hahaha.


NEVs GEM
Mobil ini sebenarnya mobil golf tetapi berubah menjadi mobil listrik. Bentuknya aneh ya..hihihi


Dynasty Electric Car Corp

Dynasty Electric Car Corp bermodel Sedan TI. Biasa dikenal dengan kendaraan ramah lingkungan, berarti kecepatan diatur untuk sekitar 25 mph, mungkin juga bisa lebih cepat siihhh....




Amalia Aswin 

0 komentar:

Posting Komentar