Kamis, 24 Maret 2011

MATEMATIKA

mmmmm...... ngomong-ngomong soal MATEMATIKA nih....
hayyoo.. siapa yang suka matematika??,siapa juga yang gak suka matematika??.mmm...... ,kebanyakan dari orang-orang itu banyak yang gak suka matematika, mengapa begitu???


karena,kebanyakan mengatakan kalau matematika itu sulit untuk di pelajari, bingung,gak hapal...,kadang-kadang pusing untuk mikirin bagaimana menyelesaikan matematika??.tapi yang gemar matematika menganggap matematika itu sebaliknya...malh MATEMATIKA itu di anggap sebagai teman hidup.....


cara untuk menyelesaikannya ya, pastinya dengan belajar., kita  pastinya harus belajar pelan-pelan sehingga kita cepat untuk mengerti MATEMATIKA,selain itu ,kita juga menanyakan sama orang yang sudah mengerti dengan soal-soal/ rumus MATEMATIKA, jika kita tidak mengerti.dan juga kita jangan menganggap matematika itu seperti musuh kita, kita menganggapnya seperti TANTANGAN ...!! yang harus di hadapi.


apakah kalian tau tokoh-tokoh ahli MATEMATIKA ?
tokoh-tokoh ahli matematika adalah :
  • albert einstein adalah seorang ilmuwan ilmuwan fisika teoretis terhebat abad ke-20, selain itu einstein juga ahli matematika keturunan yahudi.
  • Archimedes adalah ahli matematika jaman dulu yang mempunyai banyak kontribusi dalam bidang geometri. Karya-karyanya juga merupakan rintisan awal yang mengarah pada bidang kalkulus integral.
  • Euclid merupakan ahli dalam berbagai bidang, namun karyanya yang paling terkenal adalah dalam bidang matematik.
  • Sir Isaac Newton adalah ahli fisika dan matematika yang terkenal, menciptakan fondasi diferensial dasar dan kalkulus integral.
  • Pythagoras adalah ahli berkebangsaan Yunani. Rumusnya dalam bidang trigonometri sangat dikenal oleh anak sekolah.
  • Blaise Pascal adalah penemu mesin hitung. Ahli berkebangsaan Perancis ini juga memiliki andil dalam bidang hidrostatis dan teori probabilitas. Namanya digunakan sebagai nama bahasa pemrograman komputer yang terkenal.
   nah selain ini, masih banyak lagi tokoh-tokoh ahli metematika, Apa yang telah mereka sumbangkan menjadi dasar dalam perkembangan berbagai macam ilmu yang ada saat ini. Seperti metafora terkenal: Standing on the shoulders of giants, yang menunjukkan bahwa kemajuan intelektual di masa depan dibangun dengan dasar hasil karya para ahli dari masa sebelumnya.

sumber: http://ahlimatematika.wordpress.com/page/2/


by: fariana nur santi 

0 komentar:

Posting Komentar